Kosong adalah isiIsi adalah kosongSetiap kekosongan mengandung sebuah makna, tapi apakah makna itu adalah isi???
isi,makna,arti...semua tak terbatas oleh ruang atau bahkan kehampaannamun hampa,kosong,none!begitu pilu pedihhingga menyayatmenguras sukmaasabahkan harapkapankah hampa menjadi adakosong menjadi seutuhnya isidan none become existku letih menantiku jemu mengharapkarena langit semakin kelamdan jiwa semakin rapuh
Penantian, harapan, itu memberikan kepedihan.Mengapa harus menanti?Mengapa harus berharap?Perlukah penantian?Perlukah pengharapan?Tanpa penantian dan pengharapan, kau akan jadi apa?
Post a Comment
3 comments:
Kosong adalah isi
Isi adalah kosong
Setiap kekosongan mengandung sebuah makna, tapi apakah makna itu adalah isi???
isi,
makna,
arti...
semua tak terbatas oleh ruang atau bahkan kehampaan
namun hampa,
kosong,
none!
begitu pilu
pedih
hingga menyayat
menguras sukma
asa
bahkan harap
kapankah hampa menjadi ada
kosong menjadi seutuhnya isi
dan none become exist
ku letih menanti
ku jemu mengharap
karena langit semakin kelam
dan jiwa semakin rapuh
Penantian, harapan, itu memberikan kepedihan.
Mengapa harus menanti?
Mengapa harus berharap?
Perlukah penantian?
Perlukah pengharapan?
Tanpa penantian dan pengharapan, kau akan jadi apa?
Post a Comment