Thursday, January 24, 2008


Katamu kau kirimkan senja berfigura jingga, jauh ke dalam rimba, di gelap mataku?

Bukan senja namanya kalau penuh penghinaan

Sudah cukup kau cabik aku dengan segala ucapanmu

pedih...perih...luka semakin menganga

Jingganya senja berselimut hangat nan lembut, bukan dengan sesakkan duri

aku mungkin bukan yang kau inginkan,

tapi aku tak akan pernah mengoyak harga diriku

aku

tak

butuh

senjamu

simpan saja senjamu

sendiri

.......

-no more game, Yudha. It's so damn hurt-

1 comment:

Anonymous said...

halo mba dessy haha keren juga blognya. cek band saya di
www.myspace.com/notalentnotalent ya, thanks

-armand "bakoel coffee" hahah